LATIHAN DAN KUIS 9
LATIHAN :
Chapter 19
1. Partikel terberat yang dipancarkan oleh unsur
radioaktif adalah….
a.
Sinar α
b.
Sinar β
c.
Sinar X
d.
Positron
e.
Sinar γ
Jawaban : E
2. Salah satu dampak
negatif akibat penggunaan gas CFC pada kulkas, spray dan AC yaitu …
a.
Menimbulkan
hujan asam
b.
Pencemaran udara
di dalam rumah
c.
Menipisnya Ozon
d.
Pencemaran udara
di lingkungan sekitar perumahan
Jawaban : C
Chapter 20
1. Polutan yang dapat
menyebabkan terjadinya hujan asam adalah
…
A.
CO2
B.
O2
C.
H2O
D.
SO3
E.
CO
Jawaban
: D
2. Lapisan ionosfer memiliki peranan sangat penting, yaitu...
A. Penyerap utama radiasi ultraviolet
B. Memantulkan gelombang radio yang dipancarkan
dan menahan sebagian radiasi matahari
C. Melepas molekul bebas keluar bumi
D. Memantulkan gelombang suara dan menyebarkan
radiasi matahari
E. Meneruskan gelombang suara dan menahan radiasi
matahari
Pembahasan :
Pastinya, saat belajar
mengenai atmosfer, kamu sudah mengetahui peranan masing-masing lapisan
atmosfer. Untuk soal di atas, kamu harus benar-benar mengetahui apa itu
ionosfer dan lingkup peranannya di dalam lapisan atmosfer bumi.
Lapisan ionosfer itu
memiliki tiga lapisan lainnya, yakni lapisan yang memantulkan gelombang
panjang, gelombang menengah, dan gelombang pendek. Ketiga lapisan tersebut
menjadi lapisan lalu lintasnya gelombang radio. Selain itu, ketiga lapisan itu
menjadi lapisan pelindung radiasi matahari atau ultraviolet setelah Ozonsfer.
Oleh sebab itu,
peranan ionosfer dalam lapisan atmosfer bumi ialah memantulkan gelombang radio
yang dipancarkan dan kedua menahan sebagian radiasi matahari yang masuk ke
bumi.
Jawaban : B
Chapter 21
1. Urutan unsur-unsur alkali tanah
berdasarkan sifat reduktor dari kuat ke reduktor lemah adalah …
a. Ca, Mg, Sr, Ba
b. Mg, Ca, Ba, Sr
c. Mg, Ca, Sr, Ba
d. Ba, Sr, Ca, Mg
e. Ca, Ba, Mg, Sr
Pembahasan :
Sifat reduktor berarti sifat
oksidasi. Maka dari bawah keatas ditabel periodik sifat reduktor semakin lemah
Jawaban : D
2. Basa alkali tanah yang paling sukar larut dalam air dan
mempunyai sifat amfoter adalah …
a. Be(OH)2
b. Mg(OH)2
c. Ca(OH)2
d. Sr(OH)2
e. Ba(OH)2
Pembahasan :
Dalam satu Golongan logam Alkali tanah makin mudah larut, artinya ion
logam dan ion hidroksida mudah terurai. Hal ini menunjukkan sifat basanya makin
kuat jadi Be(OH)2 termasuk
sukar larut dalam air.
Jawaban : A
Chapter 22
1. Perhatikan beberapa komponen unsur
berikut!
- 1) raksa
- 2) silikon
- 3) nitrogen
- 4) tembaga
- 5) natrium
- 6) hidrogen
Unsur yang termasuk logam adalah ….
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 5
d. 3, 4, dan 6
Jawaban : B
2. Medali perunggu merupakan perpaduan
logam antara ….
a. tembaga dan besi
b. emas dan tembaga
c. tembaga dan seng
d. tembaga dan timah
Jawaban : D
Chapter 23
1. Nama mineral yang mengandung mangan adalah….
a. bauksit
b. kobaltit
c. pirolusit
d. kriolit
e. pirit
Pembahasan :
Bijih mangan yang utama adalah pirolusit (MnO2) . Jika pirit adalah mineral yang mengandung besi (FeS2), kobalt di alam
diperoleh sebagai bijih smaltit (CoAs2) dan kobaltit (CoAsS)
Jawaban : C
2. V2O5 pada
pembuatan H2SO4 menurut proses kontak berfungsi
sebagai….
a. oksidator
b. reduktor
c. reactor
d. katalisator
e. reaktan
Pembahasan:
Cara paling murah membuat asam
sulfat, yaitu dengan proses kontak. Sebagai bahan utamanya digunakan sulfur,
udara dan air. Pertama kali yang dilakukan adalah sulfur padat dibakar dengan
oksigen dari udara untuk menghasilkan SO2. Selanjutnya, campuran gas
SO2 dan udara ditambah dengan katalisator V2O5 pada
kondisi 500oC dan tekanan 1 atm yang mengakibatkan SO2 akan
teroksidasi menjadi SO3 . Gas SO3 yang
terbentuk kemudian direaksikan dengan air membentuk H2SO4
Jawaban : D
Chapter 24
1. Berikut rumus molekul dari aldehid
(alkanal) yang benar adalah…
a. CnH2O
b.
CnH2nO2
c.
e. CnHnO2
d.
CnH2nO
e.
CnH2nO2n
Pembahasan :
Karena jumlah atom hidrogen dalam
aldehid adalah dua kali jumlah atom karbonnya, salah satu atom carbon dalam
aldehid mempunyai ikatan ganda dengan oksigen.
Jawaban : D
2. Nama senyawa CH3CH(C2H5)CHO
adalah…
a. 2-etil propanal
b. 2-etil 1-propanal
c. 2-metil butanal
d. 3-metil butanal
e. 2-etil butanal
Pembahasan :
Jawaban: C
Chapter 25
1. Hasil polimerisasi dari CH2 =
CHCl adalah ….
a. Polivinil Klorida
b. Polietilena
c. Polipropena
d. Politetra fluoro etilena (teflon)
e. Polistirena
Pembahasan :
Hasil polimerisasi :
- Polivinil Klorida adalah CH2 =
CHCl
- Polietilena adalah CH2 =
CH2
- Polipropena adalah CH2 =
CH – CH3
- Politetra fluoro etilena adalah
CF2 = CF2
- Polistirena adalah C6H5 –
CH = CH2
Jawaban : A
2. Beberapa polimer sebagai berikut :
- (1) Amilum
- (2) Teflon
- (3) Asam Nukleat
- (4) Selulosa
- (5) Dakron
Polimer yang merupakan polimer
sintesis adalah ….
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 4 dan 5
e. 2 dan 5
Pembahasan :
- Polimer Alam adalah polimer
yang terdapat di alam, berasal dari makhluk hidup. Contoh : Amilum, Asam
Nukleat, Selulosa, Protein, Karet Alam
- Polimer sintetis atau polimer
tiruan adalah polimer yang tidak terdapat di alam tetapi dibuat oleh
manusia. Contoh : PVC , Teflon, Dakron, Nilon
Jawaban : E
KUIS :
1.
Pada saat sensor
kelembaban HIH-5030 dinaikkan sebesar 1 RH, maka tegangan mengalami….
a.
Tegangan naik
0.03 v
b.
Tegangan tetap
c.
Tegangan turun
0.02 v
d.
Tegangan naik
0.02 v
e.
Tegangan turun
0.03 v
Jawaban : D
2.
Disaat
kelembaban HIH-5030 yang digunakan untuk mendeteksi kelmbaban uap air, tanda
bahwa kelembaban tinggi adalah…
a.
Led bewarna
redup
b.
Tegangan rendah
c.
Led bewarna
terang
d.
Tegangan pada
led naik
e.
Arus tinggi
Jawaban : C
Tidak ada komentar:
Posting Komentar